VISI DAN MISI



VISI :

SATU TEKAD DAN TUJUAN DALAM KEBERAGAMAN MENYONSONG UNIVERSITAS TEUKU UMAR NEGERI


MISI :
  1. Merumuskan strategi Mahasiswa dalam mengawal Penegrian UTU secara bersama seluruh Keluarga Besar Mahasiswa (KBM) UTU serta merealisasikan secara tepat dan terukur. 
  2. Memperjuangkan sarana dan prasaranan KMB UTU semaksimal mungkin.
  3. Menuntut dan mendesak pihak kampus untuk memenuhi hak-hak Mahasiswa.
  4. Mendorong dan memfasilitasi terbentuknya mimbar bebas mahasiswa untuk menjalankan Kreatifitas Mahasiswa.
  5. Ikut serta dan aktif dalam menyikapi isu-isu yang berkembang baik Sosial, Ekonomi, Politik, Budaya dan Keagamaan dengan tetap menjaga Independensi PEMA.
  6. Mengawal setiap kebijakan kampus baik yang berhubungan dengan Perkuliahan, Anggaran, maupun yang berhubungan dengan Kemahasiswaan.
  7. Membangun hubungan harmonis antar lembaga baik internal maupun eksternal masyarakat luas.